Unisba Jalin Kerjasama dengan Delapan TK Kota/Kab. Bandung
KOMINPRO-Guna meningkatkan kualitas akademik Program Studi (Prodi) PG-PAUD, Universitas Islam Bandung (Unisba) menjalin kerjasama dengan delapan Taman Kanak-Kanak (TK) di Kota dan Kabupaten Bandung yaitu TK Al Muflihun, TK Karya Cendikia, TK Istiqomah, TK Shandy Putra Telkom, TK Cahaya Indonesia, TK Centeh, TK Avicenna dan TK Taruna Bakti. Kerjasama yang
Share: